Dispar Hadiri Rakernis Pamobvit Polda Kalsel
Banjarbaru. Kepolisian Negara Republik Indonesia Daerah Kalimantan Selatan (Polda Kalsel) melalui Direktorat Pengamanan Objek Vital melaksanakan Rapat Kerja Teknis pada Kamis, 17 September 2025 bertempat di Ruang Raputama Polda Kalsel, Banjarbaru.
Dalam kegiatan ini, Dinas Pariwisata berhadir untuk menyampaikan agenda-agenda Kepariwisataan yang akan dilaksanakan pada tahun 2025 ini sehingga dapat dilakukan persiapan terlebih dahulu dalam pengamangan event dan keterkaitannya dengan tupoksi Polda Kalsel.


Plt. Kepala Dinas Pariwisata, Muhammad Syarifuddin, M.Pd berhadir dalam rakernis ini melalui Bidang Pemasaran Pariwisata dengan diwakili oleh Gusti Muhammad Yosalvia Yovanie, S.Sos.,M.Si Kepala Seksi Promosi Wisata.



Post Comment